Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sengkarut Bhayangkara FC, Masih di Dasar Klasemen Liga 1 2023 Digoyang Isu Perpecahan

By Eko Isdiyanto - Jumat, 1 Maret 2024 | 10:45 WIB
Skuat Bhayangkara FC (skuad Bhayangkara FC) sedang berfoto bersama di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Kamis (22/2/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat Bhayangkara FC (skuad Bhayangkara FC) sedang berfoto bersama di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Kamis (22/2/2024).

Baca Juga: PSBS Biak Libas Persiraja Banda Aceh, Liga 1 Diramaikan Perwakilan Papua Lagi Musim Depan

"Ada juga hubungan yang tidak baik di tim itu sendiri,"

"Sehingga membawa dampak negatif di tim kenapa? Karena tidak ada komunikasi efektif antara pemain dan pelatih,"

"Itulah yang dampak tidak bagus, secara otomatis itu dikeluhkan seluruh pemain,"

"Saya tidak (bisa) sampaikan. Tim kepelatihan itu kan luas,"

"Itu (situasi kurang harmonis) jadi problem untuk diperbaiki."

"Mudah mudahan hasilnya akan lebih baik," imbuhnya.

Baca Juga: Kiper Filipina Raih Kemenangan Perdana Bersama Persib, Akhirnya Rasakan Momen Indah di Bumi Pasundan

Tak mau permasalahan ini melebar, Sumardji menegaskan pemecatan Mario Gomez diambil sesuai dengan evaluasi dari manajemen.

Pria Argentina sebenarnya diikat dengan syarat tak boleh imbang dan kalah, namun hasilnya berbanding sangat terbalik dengan kenyataan.


Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : BolaSport.com, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X