Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Super Komputer Ramal Klasemen Akhir Liga Inggris 2024-2025, Man United Suram!

By Eko Isdiyanto - Rabu, 14 Agustus 2024 | 06:00 WIB
Super komputer prediksi nasib suram Manchester United di Liga Inggris 2024-2025.
TWITTER.COM/OPTAJOE
Super komputer prediksi nasib suram Manchester United di Liga Inggris 2024-2025.

Super komputer tidak yakin dengan peluang Aston Villa untuk bisa mengulangi kesuksesan di musim lalu, mereka harus bergelut jadwal padat.

Tampil di Liga Champions dan kompetisi liga bisa memberi dampak negatif bagi Aston Villa yang diprediksi finis di posisi kedelapan.

Lantas di mana posisi Manchester United berada? nasib Setan Merah bisa disebut suram di tangan super komputer pada musim ini.

Skuad asuhan Erik ten Hag diprediksi hanya akan berakhir di posisi keenam dengan peluang 12,9 persen lolos ke Liga Champions.

Tottenham pun berpotensi kehilangan kesempatan tampil di Liga Champions, karena Liverpool akan berdiri kokoh di peringkat ketiga.

Baca Juga: Gabung Fiorentina, David De Gea Ngaku Man United Masih Ada di Hatinya, Belum Move On?

Berikut hasil prediksi super komputer klasemen akhir Liga Inggris 2024-2025.

1. Manchester City
2. Arsenal
3. Liverpool
4. Chelsea
5. Newcastle United
6. Manchester United
7. Tottenham Hotspur
8. Asto Villa
9. Crystal Palace
10. West Ham United
11. Brighton
12. Fulham
13. Everton
14. Brentford
15. Bournemouth
16. Wolves
17. Nottingham Forest
18. Leicester City
19. Ipswich Tonw
20. Southampton

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X