Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menit ke-36, Semen Padang mencoba membongkar pertahanan Persipura namun masih belum dapat menembus lini bertahan tim lawan.
Menit ke-40, Agung Prasetyo mencetak gol melalui sundulan dalam situasi sepakan pojok.
Kedudukan sementara 1-0 untuk keunggulan Semen Padang.
Bola hasil epakan bebas oleh Oh In-kyun pada menit ke-45 masih meleset dari gawang.
Sampai babak pertama selesai kedudukan sementara 1-0 untuk Semen Padang.
Awal babak Persipura Jayapura pun langsung menyerang, sepakan Tinus Bonai masih melebar ke sisi gawang.
Menit ke-52, Ribeiro Dos Santos yang menerima umpan mencetak gol memalui situsasi sepakan bebas.
Kedudukan pun menjadi sama kuat dengan skor 1-1.
Menit ke-63, Manda Cingi masuk menggantikan Dedy Hartono. Menit ke-68, Gunansar Mandowen masuk menggantikan Samassa.
Menit ke-68, Gunansar Mandowen masuk menggantikan Samassa.