Persib Butuh Hampir 1 Dekade untuk Menang di Markas Arema FC

By Aulli Reza Atmam - Senin, 9 Maret 2020 | 15:42 WIB
Para pemain Persib Bandung menggelar latihan sehari setelah laga melawan Persela Lamongan di Stadion Siliwangi, Kota Bandung, Senin (2/3/2020). (PERSIB.CO.ID)

Setelah laga tersebut, tercatat Persib sudah 12 kali melawan Singo Edan di markasnya tanpa berhasil meraih kemenangan.

Pada laga yang ke-13 kemarin, barulah Persib bisa kembali meraih kemenangan.

Berkat kemenangan yang diraih, kini Persib menguasai klasemen sementara Liga 1 2020.

Maung Bandung mengoleksi enam poin dari dua laga yang sudah dilakoni.

Di bawah Persib, menyusul PSM makassar dan Bali United yang sama-sama mengoleksi empat poin.