Piala Thomas 2022 - Tunggal Putra Andalan Malaysia Kabur dan Menghilang

By M Hadi Fathoni - Jumat, 22 April 2022 | 17:46 WIB
Tunggal putra nomor 1 Malaysia Lee Zii Jia diandalkan untuk menjuarai Piala Thomas. (THESTAR.COM.MY)

Dan terkait masalah ini, Lee mengatakan bahwa dirinya telah diberi kebebasan oleh BAM untuk meninggalkan pemusatan latihan.

"Ada beberapa pemain yang tak datang, jadi tak ada masalah apa pun," ucapnya, seperti dikutip SuperBall.id dari Astro Arena.

"Tidak ada komentar apa pun terkait hal ini."

Baca Juga: Lee Zii Jia Beri Peringatan kepada Anthony Ginting dan Jonatan Christie Jelang Piala Thomas 2022

"Sebab saya pun punya masalah personal, jadi saya sudah meminta izin kepada BAM dan mereka mengizinkan," jelasnya.

Dengan penjelasan dari Zii Jia ini para penggemar bulu tangkis Malaysia pun sedikit tenang.

Pasalnya, mereka takut dia tidak berpartisipasi di Piala Thomas 2022 dikarenakan berseteru dengan pihak BAM.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)