Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Dibantai Barcelona di Depan Frank Wormuth, Bima Sakti Soroti Pemain Diaspora
Untuk mencari suporter mana yang menjadi provokator ketika pertandingan Persija melawan Persebaya sedang berlangsung.
"Yang datang bukan hanya dari Surabaya sama Jakarta saja, ada yang lain," kata Yahya Alkatiri.
"Saya minta pihak Polda Metro Jaya untuk memeriksa CCTV Di Stadion GBK, tolong CCTV itu dibuka."
"Siapa provokator-provokator yang ingin membuat sepak bola Indonesia rusak itu ditangkap," imbuhnya.
Baca Juga: Bantah Dua Negara Mundur, FAM Tegaskan Pesaing Malaysia di Piala Merdeka Tetap Sama