Sayangnya, skuat Merah Putih belum bisa unjuk gigi.
Di babak penyisihan, timnas Merah Putih dibungkam tuan rumah India dengan skor 0-3 yang tampil nyeker alias tanpa sepatu pada medio 5 Maret 1951.
Mengutip data RSSSF (Rec.Sport.Soccer Statistics Foundation), gawang Maulwi Saelan dijebol Sahu Mewalal di menit ke-27.
Dua gol lainnya yang bersarang ke gawang timnas lahir dari gol bunuh diri bek Chaeruddin Siregar di menit ke-42 dan 50.
India mengamankan medali emas setelah membekap Iran 1-0.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aidina Fitra |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar