Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kemenangan Tira-Persikabo atas Persipura, Keberuntungan yang Hadir Berkat Kerja Keras

By BolaSport - Senin, 24 Juni 2019 | 11:46 WIB
Pelatih Tira-Persikabo, Rahmad Darmawan, bersama pemainnya, Guntur Triaji, memberikan keterangan saat sesi konferensi pers setelah pertandingan melawan Persib Bandung pada pekan kedua Liga 1 2019.
ANTARA NEWS
Pelatih Tira-Persikabo, Rahmad Darmawan, bersama pemainnya, Guntur Triaji, memberikan keterangan saat sesi konferensi pers setelah pertandingan melawan Persib Bandung pada pekan kedua Liga 1 2019.

"Karena saya yakin keberuntungan datang pada orang yang bekerja keras. Keberuntungan datang karena kami sudah berusaha," ujarnya menambahkan.

"Ada dua peluang yang diciptakan oleh Persipura, tetapi gagal dan lalu kami counter cepat dan sukses membuat perubahan. Ini yang saya katakan kami dapat keberuntungan.

Eks pelatih Sriwijaya FC itu pun menyebut bahwa para pemainnya kurang bisa mengimplementasikan keinginannya dalam pertandingan.

Dia menduga bahwa para pemainnya tak terbiasa main sore lantaran lebih sering mendapat jadwal bermain malam hari.

"Jujur tadi, saya ada beberapa catatan tentang performa antarlini yang kurang maksimal. Hubungan ke lini tengah tadi hari ini kurang seperti biasanya," tutur RD, sapaan Rahmad.

"Ini pertandingan pertama pada siang hari setelah selama puasa main malam. Tetapi, ini suatu pelajaran bagus bahwa kami perlu beradaptasi dengan kondisi seperti ini," ucapnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X