Sementara itu, kabar kurang membahagiakan juga datang dari Jepang, Tokyo Verdy juga menuai hasil yang kurang memuaskan pada pertandingan kasta kedua Liga Jepang
Mereka menerima hasil imbang dalam partai perdana kompetisi kasta kedua Liga Jepang pada Sabtu (19/2/2022) lalu.
Tokyo Verdy mendapat hasil imbang dengan skor 1-1 saat bertandang ke markas V-Varen Nagasaki.
Dengan hasil itu juga membuat Tokyo Verdy saat ini berada di posisi kedelapan klasemen Liga 2 Jepang.
Meskipun begitu, kompetisi Liga Jepang baru saja dimulai dan masih ada kesempatan Tokyo Verdy untuk menuju papan atas liga.
Terlebih lagi mereka juga mengharapkan kontribusi yang berarti dari Arhan untuk mengembalikan mereka ke kasta atas Liga Jepang.
View this post on Instagram
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | Twitter, SuperBall.id |
Komentar