Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Pemain Buangan Man United Berjejer di Daftar Penerima Gaji Tertinggi Liga Italia

By Lola June A Sinaga - Senin, 11 Juli 2022 | 11:23 WIB
Penyerang Manchester United, Romelu Lukaku, bersama Marcus Rashford dan Paul Pogba, dalam laga pekan ke-29 Liga Inggris melawan Southampton di Stadion Old Trafford, 2 Maret 2019.
TWITTER.COM/ROMELULUKAKU9
Penyerang Manchester United, Romelu Lukaku, bersama Marcus Rashford dan Paul Pogba, dalam laga pekan ke-29 Liga Inggris melawan Southampton di Stadion Old Trafford, 2 Maret 2019.

Namun, segala hal berbalik saat Mourinho dipecat dan digantikan oleh Ole Gunnar Solskjaer.

Ia tidak hanya kehilangan tempat di skuad utama, Solskjaer juga beberapa kali memainkannya sebagai winger, peran yang tidak disukai Lukaku.

Akibatnya, ia tampil tidak maksimal dan Solskjaer lebih mengandalkan Marcus Rashford.

Baca Juga: Pernah Terjadi di Juventus, Ronaldo Bisa Buat Tur Pramusim Man United Jadi Kacau Juga

Saat pindah ke Inter Milan pada 2019, Lukaku mengaku bahwa ia seperti berada di lubang yang dalam ketika bermain bersama Man United.

"Ole ingin saya tetap di sini, tetapi saya  katakan itu sudah berakhir. Saya tidak punya energi," ujar Lukaku pada 2019, sebagaimana dikutip SuperBall.id dari Goal.com.

"Satu tahun yang buruk dapat terjadi pada semua orang, dan saya sudah selesai (di Man United).”

“Saya harus membuat keputusan untuk pergi ke suatu tempat di mana saya dapat mempelajari aspek-aspek lain dari permainan saya dan bekerja dengan seseorang yang menginginkan saya juga,” tambahnya.

Kini tiga pemain tersebut menjadi bagian dalam daftar penerima gaji tertinggi di Liga Italia yang dipimpin oleh bek Juventus, Matthijs de Ligt.

Bek asal Belanda itu menerima upah sebesar 10,1 juta pounds atau Rp 181 miliar per tahun.

Berikut adalah daftar 10 besar pemain dengan gaji tertinggi di Liga Italia:

Daftar 10 pemain dengan gaji tertinggi di Liga Italia.
THESUN.CO.UK
Daftar 10 pemain dengan gaji tertinggi di Liga Italia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Thesun.co.uk, Goal.com/en

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X