Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Live Streaming Drawing Kualifikasi Putaran Pertama Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia di Pot 1

By Eko Isdiyanto - Kamis, 27 Juli 2023 | 12:31 WIB
Skuad Timnas Indonesia berfoto menjelang FIFA Days kontra Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (19/6/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuad Timnas Indonesia berfoto menjelang FIFA Days kontra Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (19/6/2023) malam.

Baca Juga: Andre Onana Tak Berdaya, Gol Salto Warnai Kemenangan Real Madrid atas Man United

Selanjutnya, 36 tim akan kembali diundi untuk 9 grup yang masing-masing terdiri empat tim, dengan format kandang-tandang medio November 2023 hingga Juni 2024.

Hanya juara grup dan runner-up dari 9 grup yang bakal melaju ke babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.

Di saat yang sama, tim-tim yang lolos ke putaran ketiga babak kualifikasi Piala Dunia 2026 juga menyegel satu tempat di Piala Asia 2027 di Arab Saudi.

Daftar lengkap unggulan dan Pot sebagai berikut:

Baca Juga: Persija Kehilangan Striker Lagi, Absen 6 Pekan Kontrol di Luar Negeri

Babak 1

Pot 1 (Peringkat 27-36): Hong Kong (Tiongkok), Indonesia, Taiwan, Maladewa, Yaman, Afghanistan, Singapura, Myanmar, Nepal, Kamboja.

Pot 2 (Peringkat 37 -46): Makau, Mongolia, Bhutan, Laos, Bangladesh, Brunei Darussalam, Timor Leste, Pakistan, Guam, Sri Lanka.

Putaran 2

Pot 1 (1-9): Jepang, Iran, Australia, Korea Selatan, Arab Saudi, Qatar, Irak, Uni Emirat Arab, Oman.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : the-afc.com., SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X