Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Libas Timnas Indonesia 5 Gol, Pelatih Irak: Padahal Kami Tidak Bermain Bagus

By Eko Isdiyanto - Jumat, 17 November 2023 | 22:57 WIB
Pelatih Timnas Irak, Jesus Casas
IFA.IQ
Pelatih Timnas Irak, Jesus Casas

Baca Juga: Senangnya Publik Vietnam Melihat Timnas Indonesia Tersungkur di Kandang Irak: Kekalahanmu Jadi Kebahagiaan Kami

"Namun, tim Indonesia mendapat tekanan dari penonton. serta gempuran serangan pada akhirnya mereka tidak tahan dan melakukan kesalahan," imbuhnya.

Akan tetapi Irak berhasil memperbaiki kesasalahan pada babak kedua, penerapan strategi Jesus Casas dinilai lebih efektif menghasilkan peluang.

Karena itulah Irak mampu menambah 3 gol pada babak kedua dan memastikan kemenangan besar 5-1 atas tamunya malam itu.

"Di babak kedua, performa tim Irak jauh lebih baik. Penyesuaian dari pelatih Jesús Casas efektif," ujar Hassan Ahmad.

Baca Juga: Kata Pelatih Irak Usai Libas Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

"Para pemain Irak menembus pertahanan lawan dan memutuskan pertandingan dengan skor yang menguntungkan mereka." imbuhnya.

Berbekal kemenangan besar atas Indonesia, Irak boleh percaya diri menatap laga tandang melawan Vietnam di Hanoi pada 21 November mendatang.

Sementara Timnas Indonesia kembali harus melakoni laga tandang ke Manila, tepatnya di Stadion Rizal Memorial markas Filipina di tanggal yang sama.

Skuad Garuda saat ini berada di dasar klasemen Grup F, sementara tiga tim di atasnya secara berurutan adalah Filipina, Vietnam dan Irak.


Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : SuperBall.id, winwin.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X