Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Media Vietnam Lemas Lihat Psywar Shin Tae-yong ke Philippe Troussier

By Eko Isdiyanto - Senin, 19 Februari 2024 | 22:03 WIB
Shin Tae-yong berharap para pemain Timnas Indonesia tampil maksimal kala berhadapan dengan Libya.
PSSI
Shin Tae-yong berharap para pemain Timnas Indonesia tampil maksimal kala berhadapan dengan Libya.

Baca Juga: Pantas Diincar Banyak Orang, Shin Tae-yong Pamerkan Keistimewaan Pelatih Timnas Indonesia ke Publik Korea

"Pelatih Shin Tae Yong mengumumkan ingin membantu Indonesia meraih tiket babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026."

"Bersama Shin Tae-yong untuk pertama kalinya dalam sejarah membantu sepak bola Indonesia berpartisipasi di babak 16 Piala Asia 2023."

"Meski menggunakan banyak pemain muda, gaya bermain Indonesia sangat tenang."

"Saat ini Timnas Indonesia berada di peringkat 4 dengan perolehan 1 poin, tertinggal 2 poin dari Timnas Vietnam."

Baca Juga: Timnas Amburadul, Media Korea Klaim Shin Tae-yong Bisa Jadi Penyelamat

"Jika ingin berada dalam posisi bagus untuk merebut tiket melaju, Indonesia harus meraih hasil terbaik di laga melawan Vietnam," imbuh mereka.

Dari sumber yang sama, Shin Tae-yong sebenarnya hanya menegaskan bahwa ia memiliki misi merebut tiket ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Untuk sementara Timnas Indonesia memang duduk di dasar klasemen Grup F usai menelan satu kekalahan dan satu imbang.

Koleksi satu poin terpaut dua angka dari Vietnam di peringkat kedua dan lima angka dari Irak di puncak klasemen.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Soha.vn, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X