Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tembus Semifinal Aja Gak Cukup, Erick Thohir Ubah Target Timnas U-23 Indonesia: Final adalah Hal yang Logis!

By M Hadi Fathoni - Jumat, 26 April 2024 | 11:17 WIB
Kebahagiaan para pemain timnas U-23 Indonesia, Ramadhan Sananta, Komang Teguh dan Ketum PSSI Erick Thohir usai mengalahkan Korea Selatan dalam perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Kamis (25/4/2024).
PSSI
Kebahagiaan para pemain timnas U-23 Indonesia, Ramadhan Sananta, Komang Teguh dan Ketum PSSI Erick Thohir usai mengalahkan Korea Selatan dalam perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Kamis (25/4/2024).

Kini, Erick mengubah target atau haluan Shin dan anak asuhnya setelah menembus babak semifinal.

Pria yang juga menjabat sebagai Menteri BUMN tersebut merasa menuju final adalah target logis untuk saat ini.

"Ini timnas bisa melangkah ke semifinal, sangat logis jika target berikutnya final," tambahnya.

Meski begitu, menuju final hanyalah target selingann semata.

Erick jelas tak mau membebankan hal apapun kepada Justin Hubner dkk.

Di lain sisi, ia juga mengharapkan dukungan penuh supprter hingga akhir turnamen.

Ia berharap Garuda Muda bisa menggapai mimpi tertinggi di ajang ini.

"Yang pasti, kami di PSSI, seluruh pemain dan ofisial, terus mengharapkan doa dan dukungan dari seluruh rakyat dan pecinta sepakbola nasional."

"Saatnya meraih mimpi lebih tinggi," pungkas Erick.

Baca Juga: Gilas Korea Selatan, Adu Penalti Gila Antar Indonesia ke Semifinal Piala Asia U-23 2024


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X