Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Dibantai Berkali-kali, Pakar Vietnam Masih Anggap Timnas Indonesia Jelek

By Eko Isdiyanto - Selasa, 28 Mei 2024 | 13:58 WIB
Para pemain Timnas Indonesia merayakan gol ke gawang Vietnam pada duel Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Hanoi (26/3/2024).
AFP
Para pemain Timnas Indonesia merayakan gol ke gawang Vietnam pada duel Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Hanoi (26/3/2024).

Baca Juga: PSSI Gandeng Kepolisian untuk Perketat Keamanan Timnas Indonesia Jelang Duel Kontra Irak dan Filipina

Satu kemenangan lagi akan memastikan Indonesia lolos ke putaran ketiga babak kualifikasi dan mengamankan tiket otomatis ke Piala Asia 2027.

Timnas Indonesia akan menjalani dua laga sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 6 dan 11 Juni 2024.

Anak asuh Shin Tae-yong akan lebih dulu menjamu Irak pada Kamis (6/6/2024), kemudian melawan Filipina pada Selasa (11/6/2024).

Timnas Indonesia menjadi tuan rumah dalam dua laga tersebut yang rencananya akan digelar di StadionUtama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Soha.vn, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X