Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Alexander ingin mencoba kemampuan semua pemain sebelum kompetisi dimulai.
"Jadi kami sudah tahu kekurangan dan kelebihan tim. Kami akan evaluasi sebelum kompetisi mulai," tutur Alexander.
(Baca Juga: Vladimir Vujovic Ungkap Alasan Jupe Tinggalkan Persib Bandung)
"Kami juga akan melakukan pemusatan latihan lagi. Sebelumnya kami bertanding di Piala Presiden, tim ini masih dalam keadaan kosong," ujarnya.
Seperti diketahui, kedua tim dipastikan tidak lolos ke babak 8 besar.
Pasalnya dari laga Grup C, Persebaya Surabaya berhasil mengalahkan Madura United dengan skor 1-0.
Persebaya dan Madura United yang mewakili pool itu melaju ke perempat final Piala Presiden 2018.