Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

TC Timnas U-19 di Palembang Ditunda

By Yosrizal - Jumat, 25 Mei 2018 | 13:43 WIB
Timnas U-19 Indonesia melakukan pendinginan seusai berlatih di lapangan Universitas Negeri Yogyakarta, Rabu (23/5/2018). (DEODATUS KRESNA/BOLASPORT.COM)

Karena usai Piala AFF Indra kembali akan melakukan pemantauan pemain muda lainnya dari sejumlah klub Liga 1 dan Liga 2 pada kompetisi kedua kasta tersebut.

Artinya, sejumlah pemain anyar bakal mengisi skuat Garuda Nusantara untuk Piala AFC.

“Kalau ada pemain yang bisa bersaing dan lebih baik dengan pemain yang ada sekarang, kenapa tidak. Karena saya ingin skuat Timnas U-19 benar-benar menjadi milik pemain yang berkualitas dan layak membela Timnas,” tambah pelatih Pesisir Selatan, Sumatera Barat itu.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P