Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Bagaimana tidak, AC Milan adalah klub yang membesarkan nama Donnarumma dengan tampil sebanyak 251 laga dalam 6 musim.
"Saya selalu memberikan segalanya untuk Milan, saya masih dan akan selalu menjadi suporter AC Milan," ucap Donnarumma.
"Saya harap isu itu (diejek suporter di San Siro) bisa dikesampingkan," sambung Donnarumma.
Baca Juga: Nomor Punggung Saja Tak Cukup, Cavani Kini Siap Mengalah Lagi demi Cristiano Ronaldo
Akan tetapi, permintaan Donnarumma itu justru memantik reaksi negatif dari Curva Sud, kelompok garis keras suporter AC Milan.
Curva Sud membentangkan spanduk di sebuah jembatan yang berisikan hujatan untuk Donnarumma.
"Donnarumma manusia tahi," tulis spanduk tersebut.
"Anda tidak akan pernah disambut hangat di Milan lagi," sambungnya.
Artikel ini telah tayang di BolaSport.com dengan judul Donnarumma Manusia Kotoran! Milanisti Tidak Akan Pernah Memaafkan.