Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kedatangan Persija Jakarta ke Bacolod Bikin Heboh Publik Filipina

By Muhammad Robbani - Minggu, 31 Maret 2019 | 15:43 WIB
Host radio Filipina  Yves B Montecillo bersama Media Officer Persija Jakarta, Eko Yudiyono, Minggu (31/3/2019).
Persija
Host radio Filipina Yves B Montecillo bersama Media Officer Persija Jakarta, Eko Yudiyono, Minggu (31/3/2019).

"Kapasitas stadion kami cuma 8 ribu dan fans kami tidak terlalu banyak dibanding Persija," ujarnya menambahkan.

Dia pun mengemukakan alasannya mengundang perwakilan Persija pada kesempatan ini.

Yakni karena besarnya minat publik sepak bola Filipina khususnya fans Ceres Negros terhadap kedatangan Persija ke negeri yang lebih menggemari basket itu.

"Kami buat program sport pagi ini secara khusus. Karena banyak fans Ceres yang ingin mengetahui bagaimana dan seperti apa tim Persija," kata Yves B Montecillo.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

PSSI sempat dikabarkan belum menemukan titik terang terkait siapa sponsor utama untuk Liga Indonesia musim 2019. . Hal ini pun sempat menjadi perbincangan hangat dikalangan media-media masa yang menganggap PSSI tidak cepat dan serius dalam menyambut kompetisi Liga 1 2019. . Namun, permasalahan ini tidak berlangsung lama setelah manajemen interim PT Liga Indonesia Baru (PT LIB), Dirk Soplanit, memberikan penjelasannya. . Meski begitu, Dirk Soplanit masih enggan memberikan info secara detail siapa sponsor utama yang akan mendukung perjalanan kompetisi kasta tertinggi Liga Indonesia. . Sambil menunggu kejelasan siapa sponsor utama Liga Indonesia musim 2019, ada baiknya kita bernostalgia, mengingat sponsor-sponsor utama yang mengembangkan Liga Indonesia sejak era Liga Galatama dan Perserikatan disatukan, hingga saat ini. #ligadunhill #ligakansas #ligabankmandiri #ligadjarum #indonesiasuperleague #qnbleague #gojek #traveloka #liga1 #ligaindonesia #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport. com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X