Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Indonesia Berpotensi Kehilangan Salah Satu Lawan Terlemah di Asia Tenggara

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 27 November 2023 | 16:05 WIB
Saddil Ramdani (kiri) sedang berebut bola dengan Hariz Danial (kanan) dalam laga Pra Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Brunei Darussalam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Saddil Ramdani (kiri) sedang berebut bola dengan Hariz Danial (kanan) dalam laga Pra Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Brunei Darussalam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023).

"Menurut pasal 16.3 Statuta FIFA, asosiasi anggota yang ditangguhkan tidak boleh menggunakan hak keanggotaannya dan asosiasi anggota lainnya tidak boleh melakukan kontak olahraga dengan asosiasi anggota yang ditangguhkan," katanya.

Jika organisasi tersebut gagal memberikan jawaban yang memuaskan kepada FIFA terkait masalah ini, Brunei akan menghadapi risiko skorsing oleh FIFA.

Hal ini akan menyulitkan aktivitas sepak bola di negara tersebut, termasuk keikutsertaan DPMM FC di Singapore Premier League (SPL).

Selain itu, Timnas Brunei juga terancam tidak bisa berpartisipasi di ajang internasional.

Apabila hal itu terjadi, Timnas Indonesia berpotensi kehilangan salah satu lawan terlemah di Asia Tenggara.

Berdasarkan ranking FIFA, Brunei saat ini menjadi tim terlemah kedua di Asia Tenggara.

Berada di peringkat 191 dunia, Brunei hanya unggul atas Timor Leste yang menempati posisi 197.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : borneobulletin.com.bn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X