Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kedua pebulu tangkis kemudian saling bergantian menambah angka dan membuat kedudukan menjadi 9-8.
Aram kemudian menyamakan kedudukan menjadi 9-9 bahkan sempat berbalik unggul 10-9 sebelum disamakan 10-10.
Jonatan akhirnya menutup interval dengan keunggulan 11-10 atas Aram.
Usai interval, Jonatan mampu menghasilkan beberapa angka beruntun dan memperlebar jarak hingga 19-11.
Meski Aram sempat mencoba mengejar, tetapi Jonatan akhirnya menutup pertandingan dengan angka 21-14.
Selanjutnya, Jonatan akan berhadapan dengan Loh Kean Yew dari Singapura pada Rabu (28/7/2021).
Baca Juga: Tenaga Diperas Habis dari Euro 2020 hingga Olimpiade, Wajah Lelah Wonderkid Barcelona Jadi Sorotan