Usai Tak Lagi Menangani Semen Padang, Ini yang Dilakukan Nilmaizar

By Irwan Febri Rialdi - Selasa, 10 Oktober 2017 | 14:47 WIB
Pelatih Nilmaizar saat mengamati para pemain Semen Padang yang betarung dengan PSCS Cilacap pada laga kedua Grup E Piala Presiden 2017 di Stadion Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, Selasa (14/2/2017). (SUCI RAHAYU/JUARA.NET)

Sriwijaya FC berada di urutan ke-12 klasemen sementara, sedangkan Semen Padang berada di tiga tingkat dibawahnya.

Di tubuh internal Sriwijaya saat ini juga dalam kondisi yang kurang kondusif.

Usai memecat pelatih kepala Oswaldo Lessa, kini Yoo Hyun Koo Cs praktis dikepalai oleh asisten pelatih Hartono Ruslan.

Jika memang Nil Maizar menjadi juru taktik di klub yang bermarkas di Palembang ini, maka tugas berat menanti Nil untuk mendongkrak performa Sriwijaya FC.