Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

10 Pemain Termahal yang Pernah Diborong Persija Jakarta

By Taufik Batubara - Senin, 6 April 2020 | 07:07 WIB
Marc Klok menjadi andalan baru Persija Jakarta di awal Liga 1 2020. Gelandang asal Belanda ini direkrut dari PSM Makassar dan menjadi salah satu pemain dengan nilai pasar termahal di Persija. (INSTAGRAM.COM/MARCKLOK)

5. Bruno Lopes

Negara: Brasil
Umur Gabung: 30
Musim: 2016-2017
Posisi: Centre-forward
Nilai Pasar: 500.000 euro
Asal Klub: Ferroviaria

6. Pierre Njanka

Negara: Kamerun
Umur Gabung: 33
Musim: 2008-2009
Posisi: Bek kanan
Nilai Pasar: 500.000 euro
Asal Klub: Al-Wahda

7. Emmanuel Kenmogne

Negara: Kamerun/Belgia
Umur Gabung: 32
Musim: 2012-2013
Posisi: Centre-forward
Nilai Pasar: 450.000 euro
Asal Klub: Ethnikos

8. Mustapha Sama

Negara: Sierra Leone
Umur Gabung: 28
Musim: 2007-2008
Posisi: Bek tengah
Nilai Pasar: 450.000 euro
Asal Klub: Hanoi ACB

9. Marc Klok

Negara: Belanda
Umur Gabung: 26
Musim: 2019-2020
Posisi: Gelandang bertahan
Nilai Pasar: 450.000 euro
Asal Klub: PSM Makassar

10. Reinaldo

Negara: Brasil/Australia
Umur Gabung: 33
Musim: 2017-2018
Posisi: Centre-forward
Nilai Pasar: 400.000 euro
Asal Klub: PSM Makassar

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P