Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Wajib Berbenah di Leg Kedua, Shin Tae-yong Soroti Banyak Hal Sekaligus

By Muhammad Respati Harun - Minggu, 10 Oktober 2021 | 12:06 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (jersey merah), nampak sedang memantau para pemainnya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (jersey merah), nampak sedang memantau para pemainnya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.

Dilansir SuperBall.id dari laman resmi PSSI, pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, kini sedang tancap gas untuk menutup kekurangan dari laga leg pertama.

Baca Juga: Pelatih Taiwan Janjikan Sesuatu untuk Kubur Mimpi Timnas Indonesia ke Kualifikasi Piala Asia 2023

Pada Sabtu (9/10/2021) malam, para pemain Timnas Indonesia terutama yang belum bermain di laga leg pertama berlatih keras dengan intensitas tinggi.

Latihan itu diungkapkan oleh salah satu bek tengah Timnas Indonesia, Victor Igbonefo.

Victor Igbonefo mengungkap bahwa ada beberapa aspek yang harus dibenahi dari laga leg pertama.

"Kami harus waspadai serangan balik dan set piece dari Taiwan, koreksi-koreksi latihan hari ini membantu kami memperbaiki kekurangan yang ada dalam tim," ujar Igbonefo.

"Kami akan bermain mengikuti instruksi dari pelatih demi meraih kemenangan lagi melawan Taiwan," imbuh Igbonefo.

Baca Juga: Timnas Indonesia Sudah Injakkan Satu Kaki di Fase Berikutnya, Sang Kapten Enggan Terlena

Serangan balik dan situasi bola mati bukanlah satu-satunya hal yang menjadi kekhawatiran Timnas Indonesia.

Sebab, dikutip SuperBall.id dari BolaSport.com pada Jumat (8/10/2021), Shin telah menyoroti dua hal dari laga leg pertama.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X