Sedangkan laga antara Swedia kontra Polandia bakal berlangsung di Stadion Krestovsky, St Petersburg, Rusia.
Baca Juga: Prediksi Mengejutkan Gajah Yashoda untuk Laga Euro 2020 Jerman Vs Hungaria
Dari empat tim di atas, hanya Swedia yang sudah memastikan diri lolos ke babak 16 besar.
Mereka saat ini memuncaki klasemen sementara dengan koleksi empat poin dari dua pertandingan.
Seburuk-buruknya, mereka Swedia akan lolos sebagai salah satu peringkat ketiga terbaik jika kalah dari Polandia.
Jika Swedia kalah dan laga lainnya berakhir imbang, maka posisi Swedia, Polandia dan Slovakia ditentukan oleh rekor head-to-head ketiganya.
Di bawahnya Swedia, sementara menyusul Slovakia dengan tiga poin, Spanyol dengan dua poin, dan Polandia dengan satu poin.
Baca Juga: Cristiano Ronaldo Beri Isyarat untuk Akhiri Kutukan Gol Kontra Prancis
KLASEMEN SEMENTARA GRUP E EURO 2020
Pos | Tim | P | W | D | L | GD | Pts |
1 | Swedia | 2 | 1 | 1 | 0 | 1 | 4 |
2 | Slovakia | 2 | 1 | 0 | 1 | 0 | 3 |
3 | Spanyol | 2 | 0 | 2 | 0 | 0 | 2 |
4 | Polandia | 2 | 0 | 1 | 1 | -1 | 1 |
Baca Juga: Inggris Terima Risiko Lawan Horor di 16 Besar Euro 2020 demi Tuah Stadion Ini
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | standard.co.uk |
Komentar